Thursday 3 May 2012

The Little Child...


“Aku memilih untuk menjadi anak-anak sajalah kalau pemikiran orang dewasa itu seperti itu....” i say it to him...
But, he answer like this “jangan, anak-anak itu tidak mempunyai pikiran”
Dalam hati aku agak tersentak. Siapa bilang anak-anak tidak mempunyai pikiran. Mereka bahkan mempunyai pemikiran-pemikiran kritis yang tidak mereka temukan jawabannya ketika melihat tingkah laku orang-orang dewasa yang bertentangan dengan apa yang mereka pelajari dan dapatkan. Malah pembelajaran itu mereka dapatkan dari orang bersangkutan yang melakukan kesalahan. Akan bertanya, takut dibentak, akan  diam saja, otak mereka bertanya-tanya. Jangan remehkan pemikiran anak-anak. Sesungguhnya merekalah sang pemikir sejati. Merekalah insan-insan yang ingin serba tahu, merekalah sosok yang selalu ingin belajar, ingin mengetahui apa yang tidak diketahuinya. Jangan remehkan anak kecil, mereka adalah makhluk-makhluk ciptaan Tuhan yang mempunyai pemikiran polos, yang masih elok. JANGAN REMEHKAN ANAK KECIL!!!

Opi tidak setuju dengan pernyataan “anak kecil tidak mempunyai pemikiran”
But, over all, pi tidak juga membenci beliau, karena setiap orang punya pemikirannya masing-masing, setiap orang mempunyai sisi baiknya masing-masing. Ambil positifnya aja... J J

No comments:

Post a Comment